Bara JP Umumkan Nama Calon Kepala Daerah Yang Bertarung Di Pilkada 2024

KONSITUSI NEWS

- Redaksi

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 12:10 WIB

5030 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Organisasi Barisan Relawan Jokowi Presiden – Barisan Relawan Jalan Perubahan (Bara JP) melaksanakan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) sejak tanggal 9-10 Oktober 2024 di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta.

Dihadiri oleh para pengurus setingkat Ketua, Sekretaris, Bendahara di 31 DPD Provinsi dari 38 DPD Propinsi di Indonesia serta 7 Organisasi Sayap Bara JP.

Bara JP sebagai salah satu organisasi relawan yang aktif dan tercatat ikut dalam mendukung dan memenangkan Prabowo Gibran dalam Pilpres 2024, serta memiliki komitmen untuk mengawal Pemerintahan Prabowo Gibran melalui Program Kerja yang telah ditetapkan didalam forum Rakernas Tahun 2024 untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045.

Selain itu, pada Rakernas BARA JP 2024 mengumumkan nama para pasangan calon yang didukung dan akan dimenangkan oleh Bara JP pada pilkada 2024.

Berikut nama – nama para pasangan calon di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang dibacakan oleh Ketua Pimpinan Sidang Rakernas Boy Nababan, saat Rakernas BARA JP 2024 berlangsung, yakni :

Pasangan Calon Gubernur :
Aceh : Bustami – Fadhil,
Sumatera Utara : Bobby Nasution-Surya,
Jambi : Al Haris-Abdullah Sani,
Lampung : Mirza-Jihan,
Riau : Abdul Wahid-Haryanto,
Banten : Andra Soni-Dimyati
Jakarta : Ridwan Kamil – Siswono
Jawa Barat : Dedi Mulyadi – Erwan Setiawan
Jawa Tengah : M Lutfi – Taj Yasin,
Jawa Timur : Khofifaf-Emil
Papua : Benhur Tomi Manu – Yeremia Bisai
NTT : Simon Petrus-Adrianus
Kalimantan Barat : Sutarmidji-Didi Haryono
Kalimantan Timur : Isran Noor-Hadi Mulyadi
Sulawesi Tenggara : Ruksamin-Syafei
Sulawesi Utara : Steven Kandouw-Denny
Maluku : Jeffry Apoly-Abdul Mukti

Pasangan Calon Bupati dan Wali Kota :
Kota Kupang : Chris-Serena,
Kabupaten Kutai Kartanegara : Edi
Damansyah – H. Rendi Solihin,
Kabupaten Dairi : Vickner Sinaga – Wahyu Daniel Sagala,
Kabupaten Simalungun : Anton Saragih – Benny Sinaga,
Kabupaten Way Kanan : Resmen Kadapi-Cik Raden,
Kota Medan : Rico – Zaki (Usulan DPC Bara JP Kota Medan diketuai oleh Parkin Sihaloho),
Kota Bengkulu : Dedy Wahyudi – Ronny Tobing,
Kabupaten Gayo Lues : Said Sani – Saini

Boy Nababan selaku Ketua OKK DPP Bara JP Sekaligus Ketua Panitia Rakernas 2024, menyampaikan,”Kepada para Kader Bara JP di daerah masing – masing khususnya yang mendukung Calon Kepala Daerah, untuk Fokus dan militan dalam memenangkan para calon kepala daerah yang didukung bara JP, ingat, Satu Sikap Satu Komando,”tutupnya.

Penulis : Andrew T Panjaitan,ST

Berita Terkait

Laskar Merah Putih: Kami Satu Komando siap Mendukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
Kakanwil BPN Kepri Nurus Sholichin Dampingi Menko AHY, Menteri Iftitah Sulaiman dan Wamen Ossy Dermawan Dalam Penyerahan Sertipikat HM di Rempang Batam
Dilantik Sebagai Kepala Perwakilan BPK RI Kalimantan Barat, Sri Haryati: Siap Membangun Hubungan Dan Kerjasama Dengan Stakeholder
IKSPI Kera Sakti, Ajak Elemen Masyarakat Jaga Kondusifitas Kamtibmas
Peneliti Setara Institute Nilai, Polri di Bawah TNI-Kemendagri Tak Sesuai Cita-cita Reformasi
Ketua ASPATAKI Apresiasi Kinerja Polri Dalam Pengamanan Pilkada Serentak 2024 yang Aman dan Kondusif
Pernyataan Sikap Pilkada Serentak dan Dukungan Pemerintahan Prabowo-Gibran
Menhut Raja Juli Temui Kapolri Bahas Penegakan Hukum Kehutanan

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:23 WIB

Ikatan Alumni SMA /SMK Teladan Medan Melaksanakan Agenda Tahunan kegiatan Bansos Ke 4

Minggu, 23 Maret 2025 - 09:17 WIB

Sabung Ayam dan Samkwan Milik Aan dan Aju Terus Beroperasi Di Bulan Ramadhan,”APH” Terkesan Tutup Mata

Sabtu, 22 Maret 2025 - 06:22 WIB

Kelabakan Dicecar Pertanyaan Pengacara Terdakwa, Jawaban Asal- Asalan Saksi Penyidik Polres Rokan Hulu pada Sidang Perkara Rokok Lufman

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:34 WIB

Dugaan Nepotisme: Bupati Rohil H. Bistamam Diduga Akan Melantik Hanya Satu Pj Penghulu, Sisanya Digantung?

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:56 WIB

Sidang Online Ke-5 Agung Suprayogi: Jaksa Diduga Bersikap Diskriminatif dalam Pemeriksaan Saksi

Senin, 10 Maret 2025 - 19:35 WIB

Penerbitan SIM di Deli Serdang: Dugaan Korupsi dan Biaya Yang Tidak Wajar

Kamis, 14 November 2024 - 17:47 WIB

Dukung Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Kalapas Narkotika Samarinda Gandeng APH Geledah Serta Tes Urin WBP dan Petugas

Jumat, 18 Oktober 2024 - 11:24 WIB

Diduga Sekda Ogan Ilir Bermain Proyek Galian Ilegal Untuk Penimbunan Proyek Pembangunan Jembatan Tanjung Baru-Pring

Berita Terbaru